web stats

sport

informasi seputar olah raga

Emas Pertama Indonesia Jadi Kado Ultah Menpora

Hangzhou – Indonesia meraih medali emas pertama Asian Games 2023 lewat cabang menembak. Capaian itu bertepatan dengan hari ulang tahun Menteri Pemuda dan Olahraga Dito Ariotedjo yang ke-33. Emas pertama Indonesia diraih Muhammad Sejahtera Dwi Putra yang berhasil meraih poin tertinggi dalam lomba nomor 10 M running target putra yang digelar di Fuyang Yinhu Sports […]

Emas Pertama Indonesia Jadi Kado Ultah Menpora Read More »

Media Officer Madura United Dikeroyok, PT LIB Dorong Proses Hukum

Jakarta – PT Liga Indonesia Baru (LIB) mengecam tindak kekerasan terhadap staf media officer Madura United. PT LIB mendorong kasus tersebut diproses secara hukum. Pengeroyokan terhadap media officer Madura United itu terjadi selepas laga melawan PSS Sleman di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Minggu (24/9). Saat jumpa pers usai laga yang berkesudahan 1-1 itu, terjadi kericuhan yang

Media Officer Madura United Dikeroyok, PT LIB Dorong Proses Hukum Read More »

Arsenal Harap-harap Cemas Menanti Kabar Cedera Declan Rice

Jakarta – Gelandang Arsenal Declan Rice tidak tampil penuh dalam derby London Utara karena cedera. Mikel Arteta berharap cedera tidak parah. Rice turun sebagai starter dalam laga Arsenal vs Tottenham di Emirates Stadium, Minggu (24/9) malam WIB. Namun, gelandang 24 tahun itu cuma main satu babak. Rice ditarik keluar saat pergantian babak. Dia digantikan oleh

Arsenal Harap-harap Cemas Menanti Kabar Cedera Declan Rice Read More »

Kalau Gak Gol, Ya Assist

Liverpool – Mohamed Salah kembali ambil bagian dalam kemenangan Liverpool di awal musim Liga Inggris 2023/2024. Kali ini bukan assist, tapi gol yang dibuat Salah. Salah jadi starter saat Liverpool menjamu West Ham United pada pekan keenam di Anfield, Minggu (24/9/2023) malam WIB. Salah yang membuka keunggulan Liverpool 1-0 lewat penalti pada menit ke-16. Setelah

Kalau Gak Gol, Ya Assist Read More »

Ini Perwakilan Indonesia di Turnamen Bisbol Level Dunia

Jakarta – Indonesia ambil bagian di Intercontinental Professional Baseball Series (IPBS) pada Januari 2024 di Kolombia. Tim bisbol profesional Neo Asia jadi wakilnya! Turnamen IPBS yang sebelumnya bernama Latin America Professional Baseball Series (LAPB) akan diikuti 9 negara peserta, dan tim profesional bisbol dari Indonesia akan berpartisipasi untuk pertama kalinya. Selain Indonesia, para perserta yang

Ini Perwakilan Indonesia di Turnamen Bisbol Level Dunia Read More »

Indra Sjafri Waspadai Kecepatan Pemain Korea Utara

Jakarta – Timnas Indonesia U-24 akan melawan Timnas Korea Utara dalam laga hidup-mati di fase grup Asian Games 2023. Kecepatan lawan diwaspadai oleh Indra Sjafri. Indonesia vs Korut berlangsung di Zhejiang Normal University East Stadium, Minggu (24/9/2023). Laga itu akan kickoff pada pukul 15.00 WIB. Raihan tiga poin menjadi hal wajib untuk Indonesia. Saat ini,

Indra Sjafri Waspadai Kecepatan Pemain Korea Utara Read More »

Scroll to Top