Klopp Belum Mau Ungkap Kapten Baru Liverpool Pengganti Henderson
Liverpool – Juergen Klopp belum mau mengungkap kapten baru Liverpool sepeninggal Jordan Henderson. Virgil van Dijk dan Joe Gomez jadi kandidat kuat pengganti Henderson. Liverpool harus kehilangan kapten mereka Jordan Henderson. Gelandang asal Inggris ini meninggalkan Anfield usai memutuskan bergabung dengan Al Ettifaq. Ia direkrut klub Arab Saudi dengan nilai transfer diperkirakan mencapai 12 juta […]
Klopp Belum Mau Ungkap Kapten Baru Liverpool Pengganti Henderson Read More »